15 April, 2023 | 17:56
KLIKINDONESIA [KOTABARU] - Jago Merah gegerkan Warga Desa Pelajau Baru RT 12, RW 04, Kecamatan Kelumpang Hilir pukul 19.00 Wita, Jumat malam 15/04/2023.
Peristiwa kebakaran tersebut menghanguskan 1 unit rumah milik Pak Sarino (43) saat sedang tidak dirumah sehingga rumah dalam ...